SOSIALISASI SADARI SEBAGAI LANGKAH AWAL PENCEGAHAN KANKER PAYUDARA PADA REMAJA PUTRI SMA SEKABUPATEN SUMBAWA
DOI:
https://doi.org/10.55606/jpkmi.v2i2.279Keywords:
Pendidikan Kesehatan, SADARIAbstract
Kanker payudara (KPD) merupakan keganasan pada jaringan payudara yang dapat berasal dari epitel duktus maupun lobulusnya. Kanker payudara merupakan salah satu jenis kanker terbanyak di Indonesia. Berdasarkan Pathological Based Registration di Indonesia, KPD menempati urutan pertama dengan frekuensi relatif sebesar 18,6%. Di Indonesia, lebih dari 80% kasus ditemukan berada pada stadium yang lanjut, dimana upaya pengobatan sulit dilakukan. Oleh karena itu perlu pemahaman tentang upaya pencegahan sebagai langkah awal pencegahan kanker payudara sangat dibutuhkan sebelum masuk ke fase akhir yang sulit untuk diobati. Periksa payudara sendiri atau SADARI hingga saat ini merupakan cara deteksi dini kanker payudara yang cukup efektif. SADARI mudah dilakukan dan bisa
diterapkan kepada semua usia, baik remaja dan wanita dewasa. Tujuan kegiatan ini
untuk melakukan sosialisasi pendidikan kesehatan melalui SADARI di siswi SMA Sekabupaten sumbawa demi meningkatkan pengetahuan
remaja dalam pencegahan dan perawatan dini dalam pencegahan kanker payudara.
References
American Cancer Society, 2016. Breast Cancer Fact and Figures 2016. Tersedia: http://www.cancer .org/research/cancerfactsfigures/cancerfactsfigures/cancer-facts-figures2013.Diakses 1 Mei 2016
American Cancer Society. (2017). Kind of Cell Lung Cancer. Diakses dari https://www.cancer.org/cancer/non-small-cell-lung-cancer/causes-risksprevention/risk-factors.htm
http://kanker.kemkes.go.id/guidelines/PPKPayudara.pdf
Matlin, M.W. (2004). The Psychology of Women, fifth edition. USA : Wadsworth, Thomson Learning, Inc
Mumpuni, Y., dan Andang. 2013. 45 Penyakit Musuh Kaum Perempuan. Yogyakarta: Rapha Publishing.
Rasjidi I. Epidemologi Kanker Pada Wanita. Jakarta: CV Sagung Seto; 2010.
World Health Organization (WHO). (2013). Global Cancer Burden Rises TO 14.1 Million New Cases in 2012: Marked increase in breast cancer must be addressed Switzerland: WHO.
World Health Organization (WHO). (2016). Global Cancer Burden Rises TO 14.1 Million New Cases in 2012: Marked increase in breast cancer must be addressed Switzerland: WHO.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.