Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning Pada Materi Kubus dan Balok Kelas IV SD

Authors

  • Dwega Irfadhila Universitas Veteran Bangun Nusantara
  • Arin Arianti Universitas Veteran Bangun Nusantara
  • Agus Alim Universitas Veteran Bangun Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.55606/khatulistiwa.v3i2.1487

Keywords:

Hasil Belajar, Matematika SD, Problem Based Learning

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika peserta didi kelas IV SD Negeri Jetis 01 Sukoharjo pada semester 2 Tahun pelajaran 2022/2023 melalui model pembelajaran problem based learning. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian dilakukan sebanyak dua siklus. Subjek dalam penelitian ini peserta didik kelas IVA SD Negeri Jetis 01 Sukoharjo yang berjumlah 30 peserta didik. Variabel dalam penelitian ini terdiri dari variabel bebas yakni problem based learning dan variabel terikat yaitu hasil belajar matematika. Teknik pengumpulan data menggunaan teknik tes, observasi dan wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis data kualitatif dan kuantitatif yang berupa hasil observasi aktivitas guru dan peserta didik serta presentase hasil belajar peserta didik antara pra siklus dan setelah siklus. Berdasarkan hasil penelitian, disimpulkan bahwa pembelajaran dengan model problem based learning efektif digunakan di kelas IVA. Hasil belajar peserta didik meningkat pada pembelajaran matematika materi kubus dan balok. Hasil sebelumnya dilakukan tindakan prasiklus hanya 7 peserta didik atau 23% yang tuntas, pada siklus 1 meningkat menjadi 17 peserta didik atau 56% yang tuntas dan pada siklus II mengalami peningkatan menjadi 26 peserta didik atau 86% yang tuntas belajar matematika. Penilaian ini dikatakan berhasil karena hasil belajar mencapai indikator ketuntasan yaitu ≥80% dari rata-rata kelas dengan KKM ≥73.

References

Abdullah, N. I., Tarmizi, R. A., & Abu, R. (2010). The effects of Problem Based Learning on mathematics performance and affective attributes in learning statistics at form four secondary level. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 8(5), 370–376. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2010.12.052

Arikunto, S. (2013). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara.

Arista, K. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Tanggung Jawab dan Hasil Belajar Siswa Kelas 2 SD. Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 2, 195–196.

Aziizu, B. Y. A. (2015). Tujuan Besar Pendidikan Adalah Tindakan. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 295–300. https://doi.org/10.24198/jppm.v2i2.13540

Eismawati, E., Henny, D.W., & Elvira, H. R. (2019). Peningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas 4 Sd Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning. Jurnal Penelitian Matematika Dan Pendidikan Matematika, 3 (2), 73–78. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.26486/jm.v3i2.694

Fauzia, H. N. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Berlajar Matematika SD. Jurnal Primary Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 7(1), 59–64.

Hartono, J. (2018). Metoda Pengumpulan Dan Teknik Analisis Data (J. Hartono (ed.)). Penerbit ANDI.

Husnidar & Hayati, R. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learninguntuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa. ASIMETRIS: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Sains, 2, 67–70.

Kaharuddin, A. (2019). Effect of Problem Based Learning Model on Mathematical Learning Outcomes of 6th Grade Students of Elementary School Accredited B in Kendari City. International Journal of Trends in Mathematics Education Research, 1(2), 43–46. https://doi.org/10.33122/ijtmer.v1i2.14

Mawardi dan Supriyati. (2015). Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif The Group Investigation (GI) Dan Inquiry Dalam Pembelajaran IPS Kelas V SD. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 5 (2)(3).

Nurmala., S. dkk. (2022). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning Terhadap Hasil Belajar Matematika Kelas IV SD. Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar, 3, 1114.

Nursalam, N. (2016). Diagnostik kesulitan belajar matematika: Studi pada siswa SD/MI di Kota Makassar. Lentera Pendidikan: Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan, 19(1), 1–15.

Palittin, Ivylentine Datu, Wihelmus Wolo, R. P. (2019). Magistra : Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Jurnal Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 6, 101–109.

Rahman, S. (2021). Pentingnya Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar. Merdeka Belajar Dalam Menyambut Era Masyarakat 5.0, November, 289–302.

Rusman. (2014). Model-Model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru. Rajawali Pers.

Setiyaningrum, M. (2018). Peningkatan Hasil Belajar Menggunakan Model Problem Based Learning (PBL) pada Siswa Kelas 5 SD. Jartika: Jurnal Riset Teknologi Dan Inovasi Pendidikan, 1(2), 99–108.

Setyo, A.A ., Fathurahman.,M., & Anwar, Z. (2020). Strategi Pembelajaran dengan Problem Based Learning (Hilman Djafar (ed.)). YAYASAN BARCODE. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=B4xCEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&dq=Strategi+Pembelajaran+dengan+Problem+Based+Learning+&ots=-qMdBXcHt3&sig=W9ITLoJlJO4AYYACw1pTf82orM&redir_esc=y#v=onepage&q=Strategi Pembelajaran dengan Problem Based Learning&f=f

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan; Pendekatan Kuantitatif dan R&D. Al-Fabeta.

Susilo, H., Chotimah, H., & Yuyun, D. S. (2018). Penelitian Tindakan Kelas: Sebagai Sarana Pengembangan Keprofesionalan Guru dan Calon Guru ( dan I. B. Setiyono Wahyudi, Yuyut Setyorini (ed.)). Bayumedia Publishing. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=TApZEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=penelitian+ptk&ots=aWowYLMPA&sig=XPYyqafZDHWCWV_hanEkWxkF89g&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false

Suwangsih E., & T. (2018). Model Pembelajaran Matematika. Upi Press.

Virgiana, A., & Wasitohadi, W. (2016). Efektivitas Model Problem Based Learning Berbantuan Media Audio Visual Ditinjau Dari Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas 5 Sdn 1 Gadu Sambong - Blora Semester 2 Tahun 2014/2015. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(2), 100. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i2.p100-118

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Dwega Irfadhila, Arin Arianti, & Agus Alim. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning Pada Materi Kubus dan Balok Kelas IV SD. Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 3(2), 208–220. https://doi.org/10.55606/khatulistiwa.v3i2.1487